Premium Treatment
Laser
Perawatan kulit dengan laser adalah langkah penggunaan laser untuk memperbaiki kerusakan kulit atau menghilangkan noda hitam di kulit. Manfaat lainnya yaitu 1.Membantu menghilangkan bercak kecokelatan di kulit akibat pertambahan usia atau age spot. 2.Mencerahkan kulit wajah dengan cara mengelupas sel-sel kulit mati sehingga sel-sel kulit mati hancur dan kulit baru dapat beregenerasi. 3.Menghilangkan noda hitam bekas jerawa 4. Menghilangkan garis halus dan keriput. 5. Meratakan warna kulit. 6.Mengencangkan sudut-sudut mata agar tampak lebih muda. 7. Mengecilkan kelenjar minyak agar wajah tidak berminyak.
Facial Mesin Hydra 6 in 1 Plus Acne Detox
Perawatan kulit berjerawat dengan tujuan untuk 1. Melindungi wajah dari perkembangan bakteri penyebab jerawat, 2. Membantu mengurangi inflamasi dan kemerahan, 3.Mengendalikan minyak dan sebum yang berlebih, 4.Mengurangi tekstur kasar akibat jerawat. 5. Meningkatkan proses pergantian kulit (skin cell turn over) sehingga jerawat cepat mereda
Facial Mesin Hydra 6 in 1 + Salmon DNA
Treatment menggunakan DNA salmon ini dapat menghilangkan flek hitam pada wajah. Karena DNA ini dapat menutrisi kulit menjadi lebih sehat secara alami. Manfaatnya yaitu penyembuhan kulit rusak, meningkatkan elasitas kulit, meratakan warna kulit, mengurangi kerutan diwajah secara alami, menjaga kelembapan.
Facial Glowing Mesin Facial Hydra 6 in 1 + Serum Produk Impor (Korea)
Perawatan facial dengan menggunakan alat mesin hydra secara komplit dan pemberian serum glowing yang berkualitas tinggi, sehingga memberikan manfaat Membuat wajah menjadi glowing secara maksimum, Membuat wajah lebih cerah dan segar secara alami,Membantu mengencangkan kulit wajah, Membuat wajah tampak awet muda,Membantu mengangkat kotoran, debu dan minyak dari wajah,Menjaga keremajaan kulit wajah,Membantu wajah menjadi bersih dan glowing, Mendapatkan wajah yang sehat dan awet muda
Body Slimming
Jika anda ingin membuat tubuh anda menjadi ideal lakukanlah perawatan badan secara rutin yaitu BODY SLIMMING yang dapat dilakukan di salon kami dengan harga yang terjangkau dan alat yang bagus dan produk yang bagus juga.Body Slimming adalah perawatan yang dilakukan untuk membantu menghilangkan lemak yang menumpuk di tubuh. Biasanya dilakukan pada area-area tubuh yang rentan terjadi penumpukan lemak seperti perut, paha, pinggul, kaki, lengan, hingga wajah.
Manfaat nya yaitu menghancurkan lemak, melangsingkan tubuh, membentuk tubuh menjadi ideal.
Reservasi Online
Kamu sibuk sehingga membutuhkan layanan cepat kami?
Silahkan klik link dibawah ini untuk CHAT dengan Admin kami yang Ramah 🙂
Save dulu yuk nomernya :
0858 7890 7261